Beritainspiratif.com - China dikenal dengan negara dengan mayoritas penduduk beragam agama. Akan tetapi, masyarakat yang menganut agama Islam masih menjadi minoritas di negara Tirai Bambu ini. Pesta perayaan Idul Fitri mungkin tidak sesemarak di negara-negara Islam besar seperti di Saudi Arabia. Akan tetapi demikian, kita tentu penasaran seperti apa perayaan unik umat Islam dalam menyambut hari kemenangan di negara minoritas penganut Islam ini?
Di China ada sebuah tradisi unik yang mirip dengan tradisi masyarakat Indonesia pada saat menyambut hari lebaran, yakni dengan mengunjungi makam leluhur. Bahkan tradisi tersebut dilakukan secara khusus untuk menghormati ratusan ribu umat muslim yang tewas selama Dinasti Qing.
Pada saat hari Lebaran, para pria akan mengenai jas khas dan kopiah berwarna putih. Sementara para wanitanya akan mengenakan baju hangat dengan kepala yang setengah tertutupi dengan hijab. Barulah tradisi mengunjungi makam leluhur akan dilakukan. (Yanis)
Sumber : ketahui.com