Bandung, Beritainspiratif.com -
Hari Pendidikan Nasional yang diperingati setiap tanggal 2 Mei merupakan salah satu bentuk kepedulian masyarakat Indonesia terkait betapa pentingnya pendidikan terutama pada era milenium seperti sekarang ini.
Salah satu bentuk kepedulian terhadap pendidikan dibuktikan mahasiswa Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) dengan melakukan berbagai kegiatan yang berhubungan dengan dunia pendidikan di Indonesia.
Berikut rundown kegiatannya:
KEGIATAN PERINGATAN HARI PENDIDIKAN NASIONAL UPI 2018 TEMA : "MENGUATKAN PENDIDIKAN MEMAJUKAN KEBUDAYAAN"
KEGIATAN WAKTU DAN TEMPAT
Rabu, 2 Mei 2018
Upacara Bendera Pukul 07.30-8.30 Lapangan Gymnasium UPI
HUT Museum Pendidikan Nasional (Mupenas) UPI Ke-3
Rabu, 2 Mei 2018
•Lomba Mewarnai untuk Siswa TK Pukul 09.00-11.00 Teater Kerang Mupenas UPI 2-4 Mei 2018
•Bazaar Pukul 08.00-17.00 Halaman Mupenas UPI 2-4 Mei 2018
•Kunjungan Museum Gratis Pukul 09.00-15.30 Mupenas UPI
•2-4 Mei 2018 Nonton Film Gratis “Para Pemburu Gajah” Pukul 09.30 dan Pukul 13.00 Ruang Audiovisual Mupenas UPI
•2-4 Mei 2018 Pukul 9.00-15.00 Mupenas UPI
Kamis, 3 Mei 2018
•Lomba Menggambar untuk Siswa SD Pukul 09.00 11.00
•Teater Kerang Mupenas UPI Kamis, 3 Mei 2018
•Lomba Fotografi dan Videografi tentang Museum untuk Mahasiswa dan Umum
•'Fun Games' untuk Siswa SMP Pukul 09.00-11.00 Mupenas UPI Kamis, 3 Mei 2018
•“Bercerita tentang Museum" Pukul 09.00-11.30 Mupenas UPI
Jum'at, 4 Mei 2018
•Pukul 08.00-10.00 Teater Kerang Mupenas UPI
Jum'at, 4 Mei 2018
•Pentas Seni Pukul 10.00-20.30 Panggung Terbuka Mupenas UPI
Jum'at, 4 Mei 2018
•Bincang Pendidikan Tema: 'Golden Parenting'
•‘Night at the Museum' Pukul 18.30-20.30 Mupenas UPI
•Seminar Nasional Museum Senin, 7 Mei 2018
Tema: “Membedah Pemikiran Ki Hajar Dewantara dalam Pukul 08.30-12.00
•Upaya Mengembangkan Pedagogik Kebangsaan Indonesia“ Gedung Kebudayaan
KEGIATAN PERINGATAN HARI PENDIDIKAN NASIONAL UPI 2018 TEMA : "MENGUATKAN PENDIDIKAN MEMAJUKAN KEBUDAYAAN”
KEGIATAN WAKTU DAN TEMPAT
•“Vocational Festival 2018”
Seminar Nasional Pendidikan Vokasi Tema: “Tantangan Pendidikan Vokasi dalam Menghadapi Revolusi Generasi 4.0”
Rabu, 2 Mei 2018, Pukul 08.00-16.00 Auditorium FPTK UPI
•Rabu 2 Mei 2018, Pukul 15.00-21.00 Pagelaran Musik
Plaza FPTK UPI
•Rabu, 2 Mei 2018, Pukul 09.00-22.00
Pameran dan Bazaar Lingkungan FPTK UPI
•Kamis, 11 Mei 2018. Pukul 08.00-15.00
Lomba Fotografi dan Sketsa Bangunan Tradisional
FPTK UPI
•Minggu, 15 Mei 2018, Pukul 08.00 - selesai BedahRumah Kelurahan Maleer, Kebon Gedang
•Rabu, 2 Mei 2018, Pukul 09.00-10.00 Selasar Mupenas UPI
Peluncuran: Taman Sains UPI Pusat Teknologi dan Inovasi UPI -Pusat Halal UPI Unit Pelayanan Zakat UPI Buku 'Pendidikan Guru di Berbagai Negara'
•Seminar Pendidikan Rabu, 2 Mei 2018, Pukul 08.30-10.00 Tema: “Pendidikan Ideal Menuju Indonesia Emas" Auditorium SPs UPI
•Rabu, 2 Mei 2018, Pukul 10.00-12.00 Auditorium SP5 UPI
Penganugerahan "UPI Students Achievement Award"
•Rabu, 2 Mei 2018, Pukul 08.00-17.30 ATM Center UPI
Pameran Pendidiksndan Bazaar
•Rabu, 2 Mei 2018, Pukul 10.00-17.30 ATM Center UPI
Pentas Seni dan Budaya
•Rabu, 2 Mei 2018, Pukul 14.00-15.00 ATM Center UPI
Bincang Pendidikan
•25 April-25 Mei 2018, UPI Kampus Cibiru
Gebyar Hardiknas
•Kamis, 26 April 2018, Pukul 08.00-13.30 Eduwisata
UPI Kampus Tasikmalaya
•Sabtu, 5 Mei 2018, Pukul 08.00-selesai
Seminar Nasional Pendidikan Dasar
Tema: “Merancang Bahan Pembelajaran SD yang Inovatif dan Kreatif”
Aula Timur, UPI Kampus Serang
•Jumat, 4 Mei 2018, Kamis, 10 Mei 2018 UPI Kampus Sumedang Fest UPI Kampus Sumedang dan Asia Plaza Sumedang
•Rabu, 2 Mei 2018, Pukul 08.00-12.00
UPI Kampus Purwakarta
UPI Purwakarta Festival. (Dudy)