- Pendidikan
- 16 Jan 2025
Bandung, Beritainspiratif.com - Hari Santri Nasional (HSN) yang jatuh pada 22 Oktober setiap tahunya. Peringatan ini di tetetapkan oleh Persiden RI Joko Widodo pada 22 Oktober 2015 lalu di masjid Istiqlal Jakarta.
Menjelang Hari Santri Nasional ke-4 yang bertema" Santri Indonesia Untuk Perdamaian Dunia" Wali Kota Bandung Oded M Danial mengajak kepada Aparatur Sipil Negara (ASN) Kota Bandung Untuk memakai pakaian Muslim.
"Saya tadi sudah tandatangan surat edaran. Kepada semua ASN Kota Bandung besok pakai baju muslim, karna ada juga himbauan dari pusat juga,"ucap Oded di Pendopo Jalan Dalem Kaum Kota Bandung Senin (21/10/2019). (Mugni)